Home » , » Cara Root Android Gingerbread 2.3.4

Cara Root Android Gingerbread 2.3.4






Pada artikel sebelumnya saya sempat singgung tentang Cara Root Samsung Galaxy Mini. Kalau yang sebelumnya cara root galaxy mini froyo kali ini kita akan membahas Root Android Gingerbread 2.3.4.
Langsung saja kita lanjutkan ke cara Rooting. Caranya adalah sebagai berikut:

  1. Download dulu file update.zip
2.      Pindahkan update.zip yang kita download tadi ke memori external, jangan di dalam folder ya dan pastikan nama filenya adalah update.zip jika belum rename lah file tersebut.
3.      Masuk ke recovery mode dengan menekan tombol power dan home secara bersamaan hingga ponsel restart dan masuk ke recovery mode.
4.      Gunakan tombol volume untuk scroll keatas atau ke bawah dan tombol home untuk memilih. lalu pilih menu “apply update from sd card” pilih file update.zip yang tadi telah dipindahkan.
5.      Setelah selesai kembali ke menu sebelumnya dan pilih “reboot now”.
6.      Setelah di reboot jika di android agan sudah ada gambar tengkorak maka android anda sudah berhasil di ROOT.
 
Sekian tutor cara Root Android Gingerbread, moga bisa membantu.

0 komentar:

Posting Komentar

Followers

Blog Archive